Workshop Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Konsorsium Lintas Kampus
Perkumpulan Ahli dan Dosen Republik Indonesa (ADRI) langsung menggelar kegiatan workshop sebagai realisasi penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dan Memorandun of Agreement (MoA) kerja sama lintas kampus dalam Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) Ke-3 ADRI yang diselenggarakan di Universitas Narotama (UN) Surabaya, Selasa (9/3/2021) lalu.